detikNews
Dilema Lapas dalam Mendeteksi Narkoba
Sejumlah ahli sudah memberi saran untuk membasmi narkoba di lingkungan penjara. Namun kenyataannya, banyak masalah yang ditemui para pegawai Lembaga Pemasyarakatan (LP) untuk mendeteksinya. Apa saja?
Kamis, 12 Apr 2012 09:47 WIB







































