detikFinance
Kuartal I 2005, Nilai Investasi PMA Naik 90,41 Persen
BKPM mencatat jumlah penanaman modal asing (PMA) periode 1 Januari sampai 30 April atau kuartal I 2005 naik 90,41 persen menjadi US$ 4,936 miliar.
Senin, 16 Mei 2005 12:15 WIB







































