detikNews
Polisi Kantongi Identitas Pelaku Pembobolan Toko Komputer
Setelah dilakukan olah TKP dan penyelidikan, polisi mengantongi identitas kawanan pencuri toko peralatan komputer PCB (Pratama Computindo Bojonegoro). Pelaku diperkirakan melakukan aksinya saat sahur.
Rabu, 18 Agu 2010 14:36 WIB







































