detikNews
Kapolda Jabar: TJ dan HJ Diduga Penerus Noordin M Top
Polisi masih melakukan pemeriksaan terhadap TJ dan HJ. Dua terduga teroris ini dibekuk di kawasan Cibiru, Bandung. Mereka diduga jaringan teroris lama, yakni Noordin M Top.
Sabtu, 07 Agu 2010 19:34 WIB







































