detikNews
Belum Ada Peserta Lelang Harta Karun Setor Jaminan
Pendaftaran peserta lelang harta karun barang muatan kapal tenggelam (BMKT) Cirebon sudah ditutup oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan (Kemen KP). Namun hingga Selasa sore, belum ada peserta lelang menyetorkan jaminan US$ 16 juta.
Selasa, 04 Mei 2010 18:53 WIB







































