detikNews
Kebakaran di Tambora Karena Arus Pendek Listrik
Api yang menjilat-jilat gedung milik PT Sarana Karindo berhasil dikuasai, menyisakan asap hitam yang membumbung seolah ingin mengalahkan gedung pencakar langit Jakarta.
Kamis, 14 Des 2006 01:22 WIB







































