detikNews
KPK Koordinasi dengan LPSK Soal Ancaman pada Saksi Kunci Kasus Simulator
Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menyebut ada ancaman kepada saksi kunci kasus simulator SIM, Sukotjo Bambang. KPK yang tengah menggunakan data dan keterangan Bambang, segera berkoordinasi dengan LPSK terkait hal ini.
Kamis, 09 Agu 2012 17:47 WIB







































