Jika melihat desain dan kapasitas mesin yang diusung, model ini sangat cocok dijadikan sebagai penerus Honda Tiger di Indonesia. Seperti apa tanggapan AHM?
Honda Super Cub C125 saat ini menjadi salah satu motor bebek termahal seharga Rp 73 jutaan. Kini ada alternatifnya, SM Classic dari SYM dijual Rp 20 jutaan.