detikOto
KIA Sorento Terbaru Dilepas Rp 378 Juta
Akhirnya KIA Mobil Indonesia (KMI) resmi meluncurkan SUV 7 penumpang terbarunya All New Sorento untuk konsumennya di Indonesia. Sorento ini dijual dengan harga Rp 378 juta untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya.
Selasa, 09 Apr 2013 21:15 WIB







































