Gencatan senjata antara Hamas dan Israel bisa terwujud berkat mediasi yang dilakukan Mesir. Bagaimana dengan peran Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan?
Pemimpin Hamas di Jalur Gaza mengakui ada 80 petempurnya yang tewas dalam pertempuran selama 11 hari dengan Israel, yang diakhiri gencatan senjata pekan lalu.
Sekjen PBB António Guterres mengimbau agar konflik antara Israel dan Palestina segera dihentikan. Konflik keduanya hanya akan timbulkan radikalisasi-ekstrimisme
Departemen Pertahanan Amerika Serikat atau Pentagon prihatin dengan aktivitas latihan militer China di sekitar kepulauan Laut China Selatan yang disengketakan.