detikNews
Pius: Saya Mundur dari BURT Tak Terkait Proyek Ruang Banggar
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Pius Lustrilanang, menegaskan mengundurkan diri sebagai Wakil Ketua BURT DPR dan bukan dicopot dari posisi itu. Pengunduran diri ini tidak terkait dengan proyek ruang Banggar DPR senilai Rp 20 M.
Jumat, 10 Feb 2012 11:41 WIB







































