detikNews
SBY Tak Usah Sungkan Revisi Grasi Corby
Grasi untuk 'ratu mariyuana' Schapelle Leigh Corby masih dipermasalahkan oleh kaum cendekia. Pemerintah SBY disarankan tidak sungkan untuk memperbaiki keputusannya memberi grasi bila ternyata kebijakan tersebut salah.
Sabtu, 02 Jun 2012 10:26 WIB







































