detikNews
Ditangkap Terkait Narkoba, Vanessa Angel Dites Urine dan Darah
Artis Vanessa Angel ditangkap karena diduga mengonsumsi narkoba. Vanessa, yang tengah mengandung, akan menjalani tes urine.
Selasa, 17 Mar 2020 13:51 WIB