detikNews
Tepis Dana Bank Century untuk Kampanye, PD Siap Diperiksa
Partai Demokrat (PD) membantah tudingan pengucuran dana talangan Bank Century sebesar Rp 6,7 triliun digunakan untuk keperluan dana kampanye Pilpres SBY-Boediono. Partai pengusung SBY ini siap diperiksa.
Sabtu, 28 Nov 2009 13:44 WIB







































