detikNews
7 Penyandang Difabel Ini Jadi Manusia Cyborg Gara-gara Teknologi
Masih ingat film lawas 'The Six Million Dollar Man' dan 'Bionic Woman' yang diputar di televisi era 80-an? Nah di era modern ini, kecanggihan teknologi fiksi ilmiah ini perlahan terwujud memberdayakan 7 difabel ini menjadi manusia cyborg. Siapa saja mereka?
Jumat, 26 Apr 2013 15:50 WIB







































