PDIP membela Ahok yang membongkar aib PT Pertamina. Di saat PDIP memberi pembelaan kepada Komut Pertamina itu, 8 fraksi di DPR lainnya mengkritik langkah Ahok.
Gerinda dan PDIP saling melontarkan kritik dan pembelaan terkait pernyataan pedas Andre Rosiade meminta Ahok dicopot dari jabatan Komisaris Utama Pertamina.
Ahok membongkar sederet borok Pertamina melalui video berdurasi 6 menit yang diunggah akun YouTube POIN. Hal ini ternyata direspons negatif oleh sejumlah pihak.
Sule telah melamar Nathalie Holscher. Hal itu dilakukannya usai wanita yang berprofesi sebagai model sekaligus DJ) itu memutuskan untuk menjadi mualaf.
Gading Marten memodifikasi Vespa kesayangannya dengan biaya total puluhan juta rupiah. Ia berencana menggunakannya untuk Sunmori dan belanja ke minimarket.