detikNews
KPAI: Syukurlah, Hukuman Fisik pada Anak Cenderung Berkurang
Jika anak melakukan kesalahan, beberapa orang tua memilih melakukan hukuman fisik seperti memukul atau menampar. Namun menurut KPAI, ada kecenderungan hukuman fisik kepada anak cenderung berkurang.
Senin, 09 Apr 2012 17:56 WIB







































