detikFood
Berbuka Puasa dengan Takjil dan Robatayaki Gindara Khas Jepang di Yoshi Izakaya
Buka puasa identik dengan sajian Indonesia maupun Timur Tengah. Sesekali coba nikmati hidangan Jepang saat berbuka. Seperti Ebi Tempura, Robayataki Gindara hingga Chawan Mushi yang disajikan Yoshi Izakaya. Restoran otentik Jepang di hotel Gran Melia Jakarta ini juga punya pilihan ta'jil khas Indonesia.
Jumat, 26 Jun 2015 16:25 WIB







































