detikNews
Beri Apresiasi, Polisi Kagum Bang Dedi Tak Takut Tertabrak Kendaraan
Polsek Ciledug mengapresiasi Bang Dedi atas dedikasinya mengatur lalu lintas tanpa pamrih. Kanit Lantas Polsek Ciledug, Iptu Marlintje berjanji akan menemui Bang Dedi.
Sabtu, 27 Jul 2013 13:23 WIB







































