Wali Band merilis single Bang Jago dengan pesan moral tentang perlindungan perempuan. Lagu pop Melayu ini dikemas riang dan disertai MV komedi yang menggelitik.
Erika Carlina mengumumkan kehamilan sembilan bulan di podcast. Selain itu, Connie Francis, penyanyi "Pretty Little Baby," meninggal dunia di usia 87 tahun.
Studi dari University of Toronto menunjukkan wanita lebih menikmati status lajang dibanding pria, merasa lebih bahagia dan puas dengan kehidupan mereka.
Lisa BLACKPINK mencetak sejarah di Global Citizen Festival dengan penampilan energik dan lagu baru "Moonlit Floor". Fan meetup di Jakarta pada 15 Nov 2024!