Kuasa hukum Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Yakup Hasibuan, menepis anggapan kliennya melakukan kriminalisasi dalam kasus tudingan ijazah palsu.
DKPP menyatakan Ketua KPU Brebes Manja Lestari Damanik dan Ketua Bawaslu Brebes Trio Pahlevi melanggar kode etik pada Pemilu 2024 lalu. Keduanya dicopot.