DPP PDIP mendapuk Wali Kota Semarang terpilih 2021-2024 Hendrar Prihadi, sebagai salah satu kader banteng yang menjalankan pesan Megawati soal Politik Hijau.
Untuk menjaga lingkungan, banyak organisasi di beberapa negara menerapkan sistem penukaran sampah dengan makanan. Mulai dari sayuran segar sampai beras.
Membangun toilet umum di lahan kerap amblas dan kotorannya dijadikan pupuk, menjadi salah satu proyek komunitas Indonesia di Jerman yang dilakukan di Tanah Air.
Warga Kota Cirebon, Jawa Barat, mengembangkan alat pembakar sampah yang ramah lingkungan. Wakil Wali Kota Cirebon pun mengapresiasi warganya yang peduli sampah.