Berdasarkan jadwal Malaysia Open 2025 hari ini, ada lima wakil Indonesia yang bertanding. Anthony Ginting melakoni laga menantang dengan melawan unggulan lima.
PSSI mengungkapkan alasan proses naturalisasi Ole Romeny mandek. Meski sudah sang pemain sudah datang ke Indonesia sebulan lalu, naturalisasinya belum lanjut.
PSSI resmi menunjuk John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia pada 3 Januari 2026, menandai era baru sepak bola nasional dengan harapan kesuksesan.
Gubernur Malut Sherly Tjoanda dan Wagub Sarbin Sehe menunjukkan kerja nyata di 100 hari kerja. Dari pendidikan hingga transportasi dibenahi demi perubahan.
Tom yam, sup berkuah asam pedas ini biasanya disajikan dengan ragam seafood. Tahun 2024 ini, tom yam masuk daftar sebagai Warisan Budaya Takbenda oleh UNESCO.