detikInet
Bos Microsoft: Pulpen akan Segera Punah
CEO Microsoft Satya Nadella meramalkan bahwa sepuluh tahun ke depan, tak akan ada lagi orang yang menggunakan pulpen. Itu dikatakannya dalam sebuah wawancara di stasiun televisi di Amerika Serikat.
Minggu, 08 Feb 2015 14:03 WIB







































