Kesaksian empat menteri di sidang sengketa Pilpres 2024 dinilai mematahkan narasi penyalahgunaan bansos yang kerap disinggung tim hukum paslon 02 dan 03.
Cawapres nomor 3 Mahfud Md sudah dua kali dilaporkan Advokat Pengawas Pemilu (Awaslu) ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu). Begini jejak laporan terhadap Mahfud.
PPP harus reborn dengan menata internal, mengubah wajah menjadi partai masa kini dan fokus ke akar rumput. Kecuali jika ingin menjadi kapal pecah dan kandas.
Ketum PD Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menghadiri debat ketiga Pilpres 2024. Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid, terlihat menghampiri AHY dan bersalaman.