Klub divisi dua Jerman, Hannover 96, terpaksa pindah lokasi latihan di Austria. Mereka 'diusir' karena Cristiano Ronaldo bersama Al Nassr mau latihan di sana.
Momen mengharukan terjadi sebelum duel Portugal kontra Armenia. Cristiano Ronaldo terekam kamera menghibur bocah maskot lapangan yang menangis kegirangan.
Cristiano Ronaldo, di usia 40, tetap berambisi mencetak 1.000 gol meski keluarganya mendorongnya pensiun. Ia ingin terus berkontribusi untuk klub dan timnas.