Gubernur Banten Andra Soni merayakan HUT ke-25 Provinsi Banten, berkomitmen melanjutkan pembangunan infrastruktur dan meningkatkan kualitas pelayanan dasar.
Pemda bersama Polres Cilegon menetapkan pembatasan truk yang melintas di kawasan Bojonegara, Kabupaten Serang, dan Jalan Lingkar Selatan (JLS) Cilegon.