detikHot
Gita Gutawa Akan Vakum Bikin Album
Di usianya yang masih belia, Gita Gutawa sudah berada di puncak karier bermusiknya. Bahkan, putri komposer Erwin Gutawa itu sudah membuat konser tunggal. Namun mengapa tiba-tiba ia menyatakan vakum sementara untuk produksi Album?
Rabu, 09 Feb 2011 16:58 WIB







































