Bagi Anda penggemar film action, tentu sudah tak asing lagi dengan sosok agen rahasia Inggris James Bond. Nah, untuk memperingati 50 tahun eksistensi karakter tersebut, nantinya akan digelar penghormatan di ajang Academy Awards.
Hal-hal yang lebih mendalam seperti sikap, gaya hidup, kepribadian dan selera busana ternyata ikut menentukan sejauh mana pria bisa menarik perhatian wanita. Sebenarnya ada enam hal yang paling dicari wanita dari seorang pria.
Aktor Daniel Craig, 44 tahun, memberi kejutan kepada pasukan Inggris yang tengah bertugas di Afganistan, Minggu lalu. Pemeran James Bond itu mendadak muncul di tengah pasukan yang akan menonton film terbarunya, Skyfall, di Camp Bastion, Provinsi Helmand, Afganistan.
Aktor pemeran utama film James Bond, Daniel Craig mengatakan bahwa pelantun lagu “Umbrella”, Rihanna, bisa menjadi pemeran gadis Bond lebih baik, ketimbang bila Beyonce yang memerankannya.
Aktor pemeran James Bond, Daniel Craig, dikenal sebagai fans Liverpool. Ketika ada undangan dari Sir Alex Ferguson untuk menonton Manchester United di Old Trafford, ia pun menolaknya.
Jika Inggris punya James Bond, Amerika Serikat punya karakter Jack Ryan. Meskipun tokoh tersebut tak lebih populer dari agen 007, namun petualangan Jack Ryan tetap menarik untuk disimak.