detikNews
PKS Susul Demokrat Usul Pembentukan Pansus Hak Angket Jiwasraya
"Adanya pansus diungkap transparan kita selamatkan juga orang tidak terlibat dan tertuduh itu. Kita ingin selamat kan itu semuanya," ujar Jazuli.
Rabu, 29 Jan 2020 15:45 WIB