Arema FC mengungkap harapan ke presiden barunya, Gilang Widya Pramana. Pria yang dijuliki Crazy rich Malang itu diminta berkomitmen penuh ke Singo Edan.
Sejoli crazy rich Malang Gilang Widya Pramana dan Shandy Purnamasari kembali jadi atensi warganet. Mereka mengunggah momen bagi-bagi mobil untuk karyawan.