detikFinance
Soeharto Berhasil Hapus 4 Jenis BBM Subsidi
Kebijakan subsidi untuk BBM di Indonesia sudah ada sejak puluhan tahun lalu. Namun seiring waktu, pemerintahan dari masa ke masa mengurangi jenis BBM yang mendapatkan subsidi.
Selasa, 30 Des 2014 13:15 WIB







































