detikHealth
Malam Pertama Berantakan Gara-gara Alergi Sperma
Mike dan Julie biasa berhubungan intim selama 2 tahun dengan memakai kondom. Ketika sah sebagai suami istri malamnya mereka memutuskan untuk bercinta pertama kali tanpa memakai kondom, tapi yang terjadi malah berantakan.
Senin, 09 Nov 2009 18:05 WIB







































