Banjir menggenangi rel KA antara Cepu-Tobo, Blora, Jawa Tengah. Beberapa KA jurusan Surabaya-Jakarta terjebak banjir dan terlambat datang di Jakarta hingga 7 jam.
Luapan Bengawan Solo di Bojonegoro, Jatim, tidak hanya merendam pemukiman dan persawahan. Namun, telah mengancam jalur KA Surabaya- Jakarta jalur utara.
Luapan Bengawan Solo di Bojonegoro, Jatim, tidak hanya merendam pemukiman dan persawahan. Namun, telah mengancam jalur KA Surabaya- Jakarta jalur utara.
Indonesia kembali dilanda musibah di penghujung akhir 2007. Bukan di ibukota, tapi di Jawa Tengah dan Jawa Timur. Indonesia menangis lagi. Berikut foto-fotonya.
Debit Sungai Bengawan Solo di Kabupaten Bojonegoro Jawa Timur naik mendekati titik kritis. Banjir juga sudah merambah Kecamatan Kota Bojonegoro, pukul 02.50 WIB.