detikHealth
Siswi SD di Cengkareng Terus Main Piano Meski Kena Leukemia
Sambil duduk di kursi roda, jemari Michelle (12 tahun) menari lincah memainkan tuts keyboard. Meski digerogoti leukemia, bocah perempuan ini tak kehilangan semangatnya untuk main musik.
Senin, 27 Feb 2012 15:59 WIB







































