detikNews
Pebisnis Kuliner di Surabaya Ditantang Berkreasi
Maraknya bisnis kuliner food truck di Surabaya mendorong calon pengusaha muda untuk berkreasi dengan memberikan hidangan kreatif plus tampilan atraktif.
Minggu, 14 Jun 2015 18:17 WIB







































