detikNews
Incumbent Pilkada Sumsel Diperiksa Polda Metro Jaya
Diam-diam Gubernur Sumsel Syahrial Oesman diperiksa oleh Polda Metro Jaya. Syahrial yang kembali mencalonkan diri dalam Pilkada Sumsel ini diperiksa terkait kasus pencemaran nama baik.
Selasa, 08 Jul 2008 15:52 WIB







































