IPRC merilis hasil survei berkaitan dengan Pilgub Jabar. Hasil survei ini menunjukkan Ridwan Kamil menjadi tokoh teratas dengan elektabilitas tertinggi.
Mustasyar PBNU Abuya Prof Dr KH Said Aqil Sirodj menanggapi meningkatnya kepercayaan publik pada Polri. Dia mengapresiasi kinerja Kapolri Jenderal Listyo Sigit.
Indikator Politik Indonesia melakukan survei dampak batalnya Pildun U-20 di RI terhadap elektabilitas partai dan capres. PDIP dan Ganjar ternyata dirugikan.