Sepakbola
Cari Tiket Indonesia-Korsel, Suporter Mulai Padati GBK
Antusiasme suporter untuk menyaksikan laga Indonesia U-19 vs Korea Selatan U-19 terlihat dari suporter yang memadati Stadion Utama Gelora Bung Karno, sekitar tujuh jam sebelum pertandingan.
Sabtu, 12 Okt 2013 12:07 WIB







































