detikOto
95 Persen Mobil Toyota Sudah Dibuat di Indonesia
Setelah Vios dan Limo akhir tahun lalu, Toyota akan segera memproduksi Yaris di Indonesia. Dengan tambahan Yaris, maka 95 persen mobil Toyota yang dijual di Indonesia adalah buatan Indonesia.
Senin, 03 Feb 2014 10:43 WIB







































