Dua pimpinan lembaga tinggi negara sudah hadir di Istana untuk bertemu dengan Presiden SBY. Namun, keduanya harus menunggu rapat pendahuluan dahulu selesai, baru bisa bertemu dengan Presiden SBY.
Tiada hari tanpa demonstrasi di Jakarta. Hari ini ada 4 aksi demo yang dilakukan pukul 10.00 WIB berlokasi di Kedubes AS, Senayan City, Istana dan kantor Garuda.
Protes terhadap Malaysia gara-gara pemukulan terhadap wasit karate asal Indonesia semakin meluas. Namun, malam ini ada kabar baik dari Malaysia. Apakah Malaysia meminta maaf?