Wolipop
Rustic Industrial, Tema Dekorasi Pernikahan yang Akan Booming Tahun Depan
Tren pernikahan tahun depan diprediksi akan lebih simpel dengan konsep yang tematik. Nuansa agak 'suram' dengan dominasi warna netral akan banyak disukai sebagai tema resepsi pernikahan.
Minggu, 11 Okt 2015 09:00 WIB







































