detikNews
Awas! Ranjau Paku di Jalan S Parman Jakbar
Anda akan melewati daerah Jalan S Parman Jakarta Barat pada Kamis dini hari ini? Sebaiknya Anda berhati-hati. Sebab ranjau paku disebar di jalan tersebut.
Kamis, 01 Mei 2008 00:59 WIB







































