detikHot
Hujan Deras, Slankers Pantang Mundur
Menjelang konser '30 Tahun' Slank di Gelora Bung Karno Jakarta, Jumat (13/12/2013) malam, Jakarta diguyur hujan sejak sore. Tapi, tampaknya hal itu tak menyurutkan niat dan semangat para Slankers untuk menyaksikan band idola.
Jumat, 13 Des 2013 17:23 WIB







































