detikFinance
Dirut Semen Padang Munadi Arifin Tutup Usia
Direktur Utama PT Semen Padang (Persero) Munadi Arifin meninggal dunia. Ia tutup usia pada pukul 01.25 WIB dini hari tadi.
Senin, 15 Sep 2014 11:25 WIB







































