detikNews
Hollande dan Merkel membahas krisis euro di Berlin
Presiden Prancis yang baru saja dilantik Francois Hollande berjanji akan bekerja sama dengan Jerman untuk mengatasi krisis ekonomi Uni Eropa.
Rabu, 16 Mei 2012 08:31 WIB







































