detikFinance
Wow! Utang Pemerintah Tembus Rp 1.744,34 Triliun
Total utang pemerintah Indonesia hingga Agustus 2011 mencapai Rp 1.744,34 triliun. Dalam sebulan jumlah utang naik Rp 10,7 triliun.
Selasa, 20 Sep 2011 11:48 WIB







































