Bagi sebagian orang, Jakarta adalah Ibukota yang padat dan sesak. Tapi bagi ahli hukum asal Australia, Arjuna Dibley, Jakarta adalah pusat hukum dan politik yang membuatnya makin mempelajari Indonesia.
Lima menteri Lingkungan Hidup dari ASEAN, termasuk Indonesia, duduk bersama membahas persoalan kebakaran hutan. Termasuk mencari solusi bagaimana mencegahnya.
Pertumbuhan ekonomi Tiongkok bisa dibilang sangat cepat. Namun demikian ada efek samping dari hal ini dan rakyat kecil di pedesaan yang paling merasakannya.
Sebuah LSM lingkungan di Surabaya melakukan upaya restorasi sungai Surabaya dengan memakai pendekatan suaka Ikan. Dukungan pun terus mengalir yang ditandai aksi gerakan bank ikan.