Banjir di wilayah Jabodetabek juga memaksa hewan dievakuasi. Berbagai aksi penyelamatan hewan yang dibagikan netizen di linimasa sungguh membuat terharu.
Mobile Photography kini menjadi tren di masyarakat. Selain lebih simpel, hasil foto yang dihasilkan pun sama bagusnya dengan menggunakan kamera pada umumnya.
Facebook mengumumkan peningkatan baru pada teknologi kecerdasan buatannya (AI). Teknologi ini digunakan untuk pengalaman pengguna tunanetra bersosial media.
Perusahaan Jepang ini jadi perhatian karena meluncurkan ponsel dengan fitur tak biasa. Kamera smartphone tak bisa dipakai untuk memotret foto telanjang.