detikNews
Bandara Soekarno-Hatta akan Gelar Simulasi Anti-Teroris
PT Angkasa Pura II sebagai pihak pengelola bandara Soekarno-Hatta semakin giat melakukan berbagai cara untuk meningkatkan keamanan bandara. Salah satu caranya dengan mengadakan simulasi antiteroris, yang sempat tertunda.
Selasa, 23 Feb 2010 19:02 WIB







































